SISTEM OPERASI KELOPAK MATA WONJIN SISTEM OPERASI KELOPAK MATA WONJIN

Rasio Sempurna Untuk
Mata Yang Indah

Kami percaya, untuk mendapatkan mata yang indah, ukuran dan proposi harus dipertimbangkan.
Dengan keahlian dan teknik desain yang dimiliki dokter kami, pasti membuat mata pasien-pasein kami terlihat lebih besar dan jelas.
Ahli mata kami di Wonjin bisa melakukan semua operasi mata yang memuaskan para pasien.

3 KONDISI UNTUK RASIO YANG SEMPURNA 3 KONDISI UNTUK RASIO YANG SEMPURNA

3 KONDISI
UNTUK RASIO YANG SEMPURNA

Mata standar
yang paling ideal

Standar mata yang paling ideal memiliki rasio
yang sama untuk lebar mata dan jarak antara kedua mata.
Panjang lebar yang ideal sekitar 30mm~34mm.

3 KONDISI UNTUK RASIO YANG SEMPURNA 3 KONDISI UNTUK RASIO YANG SEMPURNA

3 KONDISI
UNTUK RASIO YANG SEMPURNA

Mata standar
yang paling ideal

Medial epicantho (sudut dalam mata) harus berada
di garis vertikal lurus dan juga sayap
hidung dan lateral epicantho (sudut luar mata) harus
sejajar dengan sayap hidung.

3 KONDISI UNTUK RASIO YANG SEMPURNA 3 KONDISI UNTUK RASIO YANG SEMPURNA

3 KONDISI
UNTUK RASIO YANG SEMPURNA

Mata standar
yang paling ideal

Mata harus diarahkan naik sedikit melewati
garis horizontal dari dalam ke bagian
luar sudut mata.

/

Jenis-Jenis Operasi

  • Operasi Lipatan Mata Ganda Jenis 1

    Operasi Lipatan Mata Ganda
    (Double Eyelid)

    Operasi Lipatan Mata Ganda dilakukan
    sesuai bentuk dan struktur mata pasien
    dengan mempertimbangkan struktur otot dan jumlah
    timbunan lemak di kelopak mata.
    Tergantung kondisi struktur mata pasien,
    dipertimbangkan metode tanpa sayatan dan sayatan total (non-incision, partial incision, dan total incision).

  • Operasi Lipatan Mata Ganda + Operasi Pembukaan Depan Mata Jenis 2

    Operasi Lipatan Mata Ganda
    + Operasi Pembukaan Depan Mata

    Lipatan Mongolian adalah fitur mata paling umum dari turunan Asia, yang membuat sudut dalam mata kelihatan terjepit. Kombinasi dari operasi pembukaan depan mata dan lipatan mata ganda bisa memperbesar mata dan membuat tampilan mata lebih berbeda.
    Operasi Pembukaan Depan Mata Wonjin tidak meninggalkan bekas luka di sudut dalam mata.

  • Operasi Lipatan Mata Ganda + Operasi Pembukaan Depan Mata + Operasi Pembukaan Belakang mata Jenis 3

    Operasi Lipatan Mata Ganda
    + Operasi Pembukaan Depan Mata
    + Operasi Pembukaan Belakang mata

    Operasi pembukaan depan mata dan Operasi pembukaan
    belakang mata dapat melebarkan mata secara drastis.
    Operasi pembukaan depan mata membuat Anda terlihat
    jelas dan terang, dan Operasi pembukaan belakang Mata
    memberi tampilan seperti bangsawan.
    milik Wonjin memiliki Operasi Pembukaan Belakang Mata kemungkinan sangat kecil sudut luar mata
    melekat kembali ke tempatnya di masa depan.

  • Operasi Lipatan Mata Ganda + Operasi Koreksi Ptosis + Operasi pembukaan depan mata + Operasi Menurunkan Belakang Mata Jenis 4

    Operasi Lipatan Mata Ganda
    + Operasi Koreksi Ptosis
    + Operasi pembukaan depan mata
    + Operasi Menurunkan Belakang Mata

    Ini adalah metode terbaik membesarkan mata Anda.
    Koreksi Ptosis membuka pupil mata yang
    tertutup dengan kelopak mata.
    Operasi Pembukaan Depan Mata
    dan Operasi Menurunkan Belakang Mata

    dapat membuka lebar sklera mata (bagian putih bola mata) di bagian pinggir mata, yang pasti membuat mata terlihat lebih besar.

Rencana Operasi untuk
Operasi Lipatan Mata Ganda

SUN MON TUE WEN THU FRI SAT

Pemeriksaan Kesehatan
Sebelum Operasi

1 2 3

Hari
Operasi

4
5 6

Pelepasan Jahitan
(Non-incision)

7

Bisa beraktivitas
sehari-hari

Make up dan
cleansing
diperbolehkan

8 9 10

Pelepasan Jahitan
(Metode Incision,
Canthoplasty)

11

Bisa beraktivitas
sehari-hari

Make up dan
cleansing
diperbolehkan

12 13 14 15 16 17 18

*Bisa mendapatkan tambahan
Program Perawatan Anti-Bengkak*

  • 3

    Hari Operasi

  • 6

    Pelepasan Jahitan (Non-incision)

  • 7

    Bisa beraktivitas sehari-hari
    Make up dan cleansing diperbolehkan

  • 10

    Pelepasan Jahitan (Non-incision)

  • 11

    Bisa beraktivitas sehari-hari
    Make up dan cleansing diperbolehkan

  • Pada harinya

    Hari Operasi

  • 2 Hari
    Kemudian

    Pelepasan Jahitan
    (non-incision)

  • 3 Hari
    Kemudian

    Bisa beraktivitas
    sehari-hari

  • 7 Hari
    Kemudian

    Pelepasan Jahitan
    (Metode Incision,
    pembukaan sudut)

  • 8 Hari
    Kemudian

    Bisa beraktivitas
    sehari-hari

  • 1 Bulan
    Kemudian

    Pengecekan

  • 3 Bulan
    Kemudian

    Pengecekan

Sistem Operasi Mata

  • Sistem 01 Sistem Keamanan Yang Canggih

    Sistem Keamanan Yang Canggih

    Peralatan Medikal Standar Tinggi

    Ruang Operasi Aseptik

    Monitoring Tiap Waktu

    Sistem Pusat Kontrol

    Sistem Penyedia Power Mandiri

    Peralatan Reseksi Cardiopulmonary & Cricothyroid

    Maintainer Suhu Tubuh BAIR-HUGGER

  • Sistem 02 Sistem Departmen Kerjasama

    Sistem
    Departmen Kerjasama

    Dokter Terbaik Dari Hasil

    Keamanan sudah terbukti dengan pengalaman kami

    Ketelitian yang mempersingkat waktu operasi biasa dengan
    know-how kami

    Bertanggungjawab tinggi melalui analisa ergonomis

  • Sistem 03 Sistem Anestesi Yang Aman

    Sistem Anestesi Yang Aman

    Semua operasi dilakukan dalam sistem
    anestesia 1:1, yang aman dan
    terpercaya.

    Department Anestesia kami bertanggung jawab untuk keamanan
    Anda dari awal operasi hingga proses pemulihan

    Pemeriksaan medikal yang teliti di departemen patologi

    Diperlengkapi anestetik dan analgesia untuk manajemen
    rasa sakit dan keamanan yang efektif.

  • Sistem 04 Sistem Perawatan Pasien Individual 1:1

    Sistem Perawatan
    Pasien Individual 1:1

    Kami berusaha keras untuk
    menyediakan layanan terbaik
    untuk kenyamanan dan kemudahan Anda,
    dari konsultasi sebelum
    operasi hingga perawatan
    sesudah operasi.

    Perawatan Aftercare Eksklusif & prosedur Follow-up

    Perawatan Anti-inflamasi Invidual tersedia untuk berbagai
    jenis tubuh

    Sistem manajemen 1:1 dari konsultasi hingga
    perawatan sesudah operasi

    Interpreter untuk 8 bahasa yang berbeda

    Pusat telepon 24 jam tersedia untuk semua
    pertanyaan berhubungan dengan operasi
    dan situasi darurat.

Perhatian
Operasi Mata [Sebelum & Sesudah]

Sebelum Operasi

Sebelum Operasi

Berhenti minum obat-obatan yang menganggu kontrol perdarahan (Pil KB, obat-obatan hormon, vitamn E dan Aspirin) setidaknya 2 minggu sebelum operasi. Beritahu konsultan dan dokter, jika anda sedang perawatan untuk hipertensi, penyakit jantung, diabetes, dan tiroid.

Berhenti merokok setidaknya 3 hari sebelum operasi. Beritahu konsultan dan dokter jika Anda lagi flu agar kami memeriksa sistem pernapasan Anda.

Dianjurkan mandi dengan sabun ringan pada hari operasi. Lepaskan kontak lensa, perhiasan, aksesoris, cat kuku, cat kuku, dan make up sebelum datang ke klinik.

Dilarang keras untuk tidak makan ataupun minum (termasuk permen, permen karet, dan air) 4 jam sebelum operasi. (8 jam untuk Anestesia General).

Siapkan pakaian yang nyaman (hoodie atau kancing baju), masker, syal, topi, dan kacamata hitam. Mohon mengatur pendamping dan transportasi Anda untuk balik rumah.

Sesudah Operasi

Sesudah Operasi

Bengkak dan memar bisa ada tetapi akan membaik sejalannya waktu. Hindari tidur dengan tengkurap dan jaga kepala Anda berposisi tinggi. Direkomendasikan untuk menggunakan 2-3 bantal selama tidur untuk cepat pulih dan mengurangi bengkak.

Jangan mengucek kelopak mata Anda atau berkedip dengan tenaga. Hindari menangis dan jangan memakai make-up sekitar 10 hari.

Inflamasi sekitar mata dan gangguan penglihatan bisa terjadi tetapi hanya sementara. Gejala-gejala ini akan semakin menurun seiring berjalannya waktu.

Jangan mengkonsumsi alkohol dan merokok sangat dilarang selama 4 minggu setelah operasi.

Hindari memakai kontak lensa selama 3 minggu. Mohon memakai kacamata selama periode ini.